HORN BREAD VLA CAPOUCCINO

Gambar mungkin berisi: teks yang menyatakan 'Ho BREAB VLA CAPPUCC 0 DAPOERMDOJAN2019'

300 gr tepung komachi (me; cakra)
60 gr gula pasir (me; 50gr)
5 gr ragi instant
10 gr susu bubuk
2 butir kuning telur + 40 gr whipping cream cair + susu cair hingga 215 gram
30 gr butter
1/2 sdt garam
Bahan Vla
175 ml susu cair
35 gr bubuk cappuccino (sachetan)
30 gr gula pasir (karna cappuccino sachet sdh manis)
1 butir kuning telur
15 gr maizena
1/2 sdm salted butter
.
Cara membuat Vla
👉 Campur semua bahan aduk rata, masak dgn api kecil, aduk terus jng berhenti, hingga mendidih dan mengental. 
Vla siap digunakan. .
.
Bahan oles
* 1 butir telur sedang
* 3 sdm susu cair plain
.
Cara membuat roti
1. Campur tepung komachi, gula, ragi instant, dan susu bubuk aduk rata.
2. Masukkan campuran bahan cair uleni hingga stngh kalis, tambahkan butter dan garam. Adon sampai kalis.
3. Diamkan 40 menit. Kempiskan adonan timbang 20 gr. Pilin memanjang, lilit dgn cetakan horn. 
4. Diamkan kembali 40 menit hingga 1 jam sampai mengembang. 
5. Oles rata roti dgn bahan olesan. Panggang roti dgn api atas bawah, suhu 180-200°C. Selama 20 menit atau hingga matang. .

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel