Misro isi gula merah lumer

Gambar mungkin berisi: cangkir kopi dan makanan

Bahan-Bahan
450 gram singkong parut
100 gram kelapa parut
1/4 sdt garam
1/2 sdt vanila bubuk
100 gram gula merah, disisir halus sebagai isian
Cara Membuat
1. Parut Singkong dan peras untuk dibuang kadar airnya, Campur kelapa parut, singkong parut, vanila, dan garam. Aduk rata.
2. Ambil adonan, bentuk bulat-bulat, lalu beri isian gula merah secukupnya. Lakukan sampai adonan habis.
3. Panaskan minyak. Goreng misro dengan api sedang sampai kecokelatan. Angkat, lalu tiriskan.
Selamat mencoba!

Related Posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel